Sinopsis :
Film Coco bercerita tentang Miguel Riviera, bocah laki-laki berusia 12 tahun yang bercita-cita menjadi musisi. Jatuh cinta pada alat musik gitar sama seperti yang mainkan oleh Ernezto De La Cruz, musisi idolanya. Apa daya, keluarga besar Riviera secara turun temurun begitu membenci musik dan tentu saja menentang keras keinginannya menjadi pemusik. Mengambil setting Dia de los Muertos, Hari Orang Mati yang dirayakan setiap tahun di Meksiko, film ini menghadirkan konflik yang mengaduk-ngaduk perasaan, mendebarkan, indah, haru dan menyenangkan. Selengkapnya, nonton langsung di bioskop kesayangan kamu ya. Continue reading “Coco ; Tentang Keluarga, Mimpi, Tekad yang Kuat dan Kenangan”